Lamongan, 14 Oktober 2025 - Pagi ini bertempat di Bagian Aset BPKAD Kabupaten Lamongan, Petugas Pengadaan Barang dan Jasa Kecamatan Sugio melaksanakan Rekonsiliasi Barang Milik Daerah. Mulai dari barang bergerak hingga barang tak bergerak seluruhnya terdata dan terorganisir dengan seksama.