KECAMATAN SUGIO

Intensifikasi Pajak PBB

berita
07 November 2025
3x dilihat
Foto: Intensifikasi Pajak PBB
Intensikasi Pajak PBB Tahun 2025 kembali dilaksanakan. Pagi ini (07/11) Intensifikasi dilaksanakan di Balai Desa Daliwangun dan Lawanganagung. Petugas Pemungut Kecamatan ditemui langsung oleh Kepala Desa bersama petugas pemungut pajak desa masing-masing.
Penyerapan baku PBB Kecamatan Sugio yang saat ini masih di bawah 70% diharapkan dengan adanya Intensifikasi ini dapat meningkatkan prosentase penyerapan.


KECAMATAN SUGIO KABUPATEN LAMONGAN

  • Jl. Raya Sugio No. 60, Kecamatan Sugio, Kabupaten Lamongan, Provinsi Jawa Timur, Kode Pos 62256
  • sugio@lamongankab.go.id
  • (0322) 458222
Logo Branding Lamongan
© 2025 Kecamatan Sugio Kabupaten Lamongan