KECAMATAN SUGIO

Pleno PKK dan DWP

agenda
Kamis, 22 Januari 2026
10x dilihat
Foto: Pleno PKK dan DWP
Sugio - Agenda Pleno rutin Pengurus PKK dan Dharma Wanita Persatuan Kecamatan Sugio untuk agenda bulan Januari 2026 dilaksanakan pagi tadi (22/01) di Pendopo Kecamatan Sugio.
Kegiatan yang pada kali dibuka dengan sambutan Ketua TP-PKK Kecamatan Sugio Ny. Sinta Buana Bambang Purnomo tersebut diisi dengan pemaparan materi dari Korwil PLKB Kecamatan Sugio perihal Sekolah orang Tua Hebat (SOTH) tersebut disimak dengan antusias oleh para peserta pleno.


Topik Terkait:

KECAMATAN SUGIO KABUPATEN LAMONGAN

  • Jl. Raya Sugio No. 60, Kecamatan Sugio, Kabupaten Lamongan, Provinsi Jawa Timur, Kode Pos 62256
  • sugio@lamongankab.go.id
  • (0322) 458222
Logo Branding Lamongan
© 2026 Kecamatan Sugio Kabupaten Lamongan